Novi Hardianto: 900 Spesies Hewan Terancam Punah

Indonesia merupakan salah satu negara yang kaya akan sumber daya alam serta keanekaragaman flora dan faunanya. Karenanya, Pusat Pengawasan Konservasi Dunia (World Conservation Monitoring Centre) menyebut Indonesia sebagai negara megadiversitas. Sayang, negara megadiversitas ini masih menyimpan sejumlah persoalan yang belum terselesaikan terkait perlindungan keanekaragaman hayatinya, terutama dalam perlindungan hewan. Aspirasionline.com — Data menunjukkan bahwa ancaman […]

Continue Reading